Persyaratan Izin SIMPONI

Dokumen dan Persyaratan Izin

Informasi terkait dokumen dan persyaratan perizinan non-OSS dapat diunduh di tombol berikut

No. Produk Layanan OSS Non OSS
(SIMPONI)
Waktu Biaya Keterangan
1. Izin Praktik Tenaga Kesehatan 3 Hari Gratis
2. Izin Kerja Tenaga Kesehatan 3 Hari Gratis
3. Izin Tukang Gigi 3 Hari Gratis
4. Izin Klinik Pemerintah 3 Hari Gratis
5. Izin Operasional Puskesmas 3 Hari Gratis
6. Surat Terdaftar Penyehat Tradisional (STPT) 3 Hari Gratis
7. Izin Pendirian PAUD 3 Hari Gratis
8. Izin Operasional PAUD 3 Hari Gratis
9. Izin Pendirian Satuan Pendidikan Formal(SD/SMP) 3 Hari Gratis
10. Izin Penyelenggaraan Satuan Pendidikan Formal 3 Hari Gratis
11. Izin Penyelenggaraan Satuan Pendidikan Non-Formal 3 Hari Gratis
12. Izin Pendirian Satuan Pendidikan Non-Formal 3 Hari Gratis
13. Izin Penyelenggaraan Reklame (IPR) 3 Hari Gratis
14. Izin Kelayakan Media Reklame (IKMR) 3 Hari Gratis
15. Izin Pemakaian Gedung Lapangan Terbuka Serta Tempat Rekreasi dan Olahraga 3 Hari Gratis
16. Izin Trayek 3 Hari Gratis

© 2024 Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Pematangsiantar. All rights reserved.

  1. Bimbingan teknis/sosialisasi implementasi Perizinan Berusaha berbasis Risiko, yang terdiri dari :
    1. konsumsi rapat (makan dan snack);
    2. Paket meeting fullday/halfday (meliputi : sewa ruangan, konsumsi peserta, panitia, pembawa acara, moderator, dan narasumber). Jika tidak tersedia hotel, maka dapat menyewa balai/gedung bangunan milik Pemerintah Daerah dan/atau tempat lain yang representative;
    3. Uang saku/uang harian (panitia, pembawa acara, moderator, dan narasumber);
    4. Penginapan (panitia, pembawa acara, moderator, dan narasumber);
    5. Uang transportasi (panitia, pembawa acara, moderator, narasumber, dan peserta), khusus panitia biaya transportasi kabupaten/kota ke lokasi proyek/transportasi lokal/sewa kendaraan/biaya BBM untuk kendaraan yang digunakan
    6. Honorarium narasumber dan pembawa acara;
    7. Honorarium moderator;
    8. Penggandaan bahan dan seminar kit
    9. Spanduk dan backdrop;